Focus and Scope
JIKG dibentuk oleh Jurusan Keperawatan Gigi Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya. JIKG merupakan wadah bagi akademisi, praktisi serta profesi kesehatan lain yang berminat mempublikasikan hasil riset yang telah mereka lakukan khususnya dalam bidang KESEHATAN GIGI dan ilmu lainnya. Journal JIKG ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi kemajuan dan perkembangan ilmu pengetahuan dan Teknologi Kesehatan khususnya dalam bidang KESEHATAN GIGI. Temanya adalah sebagai berikut:
1. Dental Nursing
2. Dental Health
3. Dentistry
4. Community Dental Health
5. Dental Health Promotion
6. Dental Health Management
7. Dental Health Remedies and Dental Disease Prevention
8.General/Service Public Health
9.Health Education and Promotion
10.Health Management
11.Disease Prevention
12.Maternity and Child care
13.Health and Social Behavior
14.Nutrition and Health
14.Environmental Health
Section Policies
Articles
Open Submissions | Indexed | Peer Reviewed |
Open Access Policy
This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.