J-REMIKES atau Jurnal Rekam Medis dan Informasi Kesehatan dibentuk oleh Jurusan Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Kemenkes Tasikmalaya. J-REMIKES merupakan wadah bagi akademisi, praktisi serta profesi kesehatan yang berminat mempublikasikan hasil riset yang telah mereka lakukan khususnya dalam bidang Rekam Medis dan Informasi Kesehatan . J-REMIKES ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi kemajuan dan perkembangan ilmu pengetahuan dan Teknologi Kesehatan khususnya dalam bidang Rekam Medis dan Informasi Kesehatan.
Nama Jurnal : Jurnal Rekam Medis dan Informasi Kesehatan
Inisal : J-REMIKES
Durasi Terbit : Juni dan Desember

