PROMOSI KESEHATAN PENANGGULANGAN OBESITAS DINI PADA USIA REMAJA MELALUI PEMBATASAN ASUPAN KARBOHIDRAT

yani Mulyani

Sari


Prevalensi overweight dan obesitas  pada anak di dunia meningkat dari 4,2% di tahun 1990 menjadi 6,7% di tahun 2010, dan diperkirakan akan mencapai 9,1% di tahun 2020. Obesitas merupakan kelebihan berat badan sebagai akibat dari penimbunan lemak yang berlebihan dalam tubuh. Akumulasi penimbunan lemak terjadi ketika asupan makanan lebih besar dari energi yang digunakan untuk aktifitas. Salah satu upaya pencegahan melalui penyuluhan kesehatan sebagai bagian pemahaman dan motivasi bagi usia remaja untuk mencegah kejadian obesitas di masa yang akan datang. Kegiatan ini bertujuan untuk melakukan penyuluhan kesehatan yang memberikan informasi pola hidup untuk pencegahan obesitas. Kegiatan dilaksanakan di SMP Ibnu Sina Bandung.  Penyuluhan dilakukan dengan  fokus utama terdiri dari  informasi dasar obesitas, dampak obesitas, penyebab obesitas dan pilihan pola hidup pencegahan obesitas dari batasan asupan karbohidrat  diserta  pemeriksaan kesehatan terdiri dari IMT (indeks massa tubuh). Kegiatan  melibatkan siswa SMP kelas 7, 8 dan 9 dengan rentang usia 11- 15 tahun.  Dari nilai IMT siswa SMP dengan subjek sebanyak 110 siswa diperoleh terdapat 8,8% siswa/i dengan kriteria obesitas dan 15,16% siswa/i dengan kriteria overweight. Kesimpulan: kegiatan ini memberikan dampak positif terhadap perbaikan pemahaman dan pengetahuan masyarakat mengenai obesitas dan pencegahannya

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI. Riset Kesehatan Dasar 2013. Jakarta: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 2013.

Kelly T, Yang W, Chen C-S, Reynolds K, He J. Global burden of obesity in 2005 and projections to 2030. Int J Obes [Internet]. 2008 Sep 8 [cited 2019 Sep 18];32(9):1431–7. Available from: http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/18607383

Amalia L, Endro OP, Dinamik MRM. Preferensi Dan Frekuensi Konsumsi Makanan Jajanan Pada Anak. J Gizi dan Pangan. 2012;7(2):119–26.

Tokunaga M, Takahashi T, Singh RB, Rupini D, Toda E, Nakamura T, et al. Diet, nutrients and noncommunicable diseases. Open Nutraceuticals J. 2012;5(1):146–59.

Sasmito P. Hubungan Asupan Zat Gizi Makro ( Karbohidrat , Protein , Lemak ) Dengan Kejadian Obesitas Pada Remaja Umur 13- 15 Tahun Di Propinsi Dki Jakarta ( Analisis Data Sekunder Riskesdas 2010 ). Nutr Diaita [Internet]. 2015;7(1):16–23. Available from: http://ejurnal.esaunggul.ac.id/index.php/Nutrire/article/view/1272

Wulandari S, Lestari H, Fachlevy AF. Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Obesitas Pada Remaja Di Sma Negeri 4 Kendari Tahun 2016. J Ilm Mhs Kesehat Masy Unsyiah. 2016;1(3).

Foster GD, Wyatt HR, Hill JO, McGuckin BG, Brill C, Mohammed BS, et al. A randomized trial of a low-carbohydrate diet for obesity. N Engl J Med. 2003;348(21):2082–90.

Seagle HM, Strain GW, Makris A, Reeves RS, American Dietetic Association. Position of the American Dietetic Association: weight management. J Am Diet Assoc [Internet]. 2009 Feb [cited 2019 Sep 18];109(2):330–46. Available from: http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/19244669

Hill JO. Can a small-changes approach help address the obesity epidemic? A report of the Joint Task Force of the American Society for Nutrition, Institute of Food Technologists, and International Food Information Council. Am J Clin Nutr [Internet]. 2009 Feb 1 [cited 2019 Sep 18];89(2):477–84. Available from: http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/19088151

Bigi MAB, Zibaeenezhad MJ, Aghasadeghi K, Jokar A, Shekarforoush S, Khazraei H, et al. The Effect of Educational Programs on Hypertension Management. Int Cardiovasc Res J [Internet]. 2017 Mar 31 [cited 2019 Sep 18];8(3). Available from: http://ircrj.com/en/articles/11064.html




DOI: https://doi.org/10.37160/emass.v2i1.365

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.



Edukasi Masyarakat Sehat Sejahtera (EMaSS) (ISSN online : 2656-0364 ), is published by :
Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya
Jln. Cilolohan No. 35, Kel.Kahuripan, Kec. Tawang, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat 46115, Indonesia,
Telp.(0265) 340186 Fax.(0265) 338939


Public Services :
Email : e-jurnal.pengabmas@poltekkestasikmalaya.ac.id & pengabmas@poltekkestasikmalaya.ac.id


Creative Commons License

Edukasi Masyarakat Sehat Sejahtera (EMaSS) is licensed under a
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Visitor :
Flag Counter